Thursday, February 9, 2012

Shortcut, Folder dan File Tanpa Nama

Hallo... Sob, Kali ini saya mau berbagi cara atau trik untuk membuat sebuah folder, file atau shortcut yang tidak memiliki nama. Emang bisa gitu? Apapun bisa aja kalau Anda sering membaca artikel noztrada ini.. hehe... Omong², ternyata ada satu trik yang bisa menghilangkan nama dari sebuah file secara keseluruhan. Caranya Anda cuma harus mengetikan sebuah karakter. Melalui trik ini mungkin Anda bisa membuat folder, file atau shortcut yang namanya kasat mata alias tidak terlihat. Mau tau caranya?

Caranya gini nih:
  1. Klik kanan folder, shortcut atau file yang akan Anda hilangkan namanya kemudian klik rename.
  2. Jika sudah, tekan dan tahan tombol alt lalu ketikan angka 0160 (untuk pengetikan angka 0160 anda harus menggunakan angka-angka yang ada di daerah numlock. Bukan angka-angka yang berada di daerah huruf, yang terdapat pada kanan keyboard Anda tentunya)
  3. Jika sudah, lepaskan tombol alt dan tekan enter. Gimana hasilnya? hehe..
Facebook Comments
0 Blogger Comments

0 komentar:

Post a Comment

Terimakasih sudah berkunjung ^_^ , Tolong tinggalkan pesan atau komentar agar saya bisa berbenah :) dimohon untuk tidak SPAM dan LIVE LINK di blog saya :)

TERIMAKASIH ^_^