Friday, February 24, 2012

Cara transfer file yang berukuran besar menggunakan aplikasi online.

Cara transfer file yang berukuran besar menggunakan aplikasi online. WeTransfer adalah aplikasi online yang memberikan layanan gratis untuk mentransfer file berukuran besar. Situs ini dapat digunakan untuk transfer file dengan ukuran hinggal 2GB dalam sekali transfer
Dengan bantuan dari layanan transfer file online ini kalian dapat men-transfer file besar hingga 2GB untuk maksimal 20 orang pada saat yang sama. Anda Kalian juga dapat mengetikkan pesan penting yang ingin disampaikan bersama dengan file yang ditransfer. Aplikasi online wetransfer ini tidak harus mendaftar terlebih dahulu untuk dapat menggunakan layanan ini.
Transfer File Ukuran Besar Secara Online

Transfer File Ukuran Besar Secara Online

WeTransfer memiliki antarmuka yang sangat sederhana dan mudah dimengerti, yang bahkan memberikan penjelasan pada setiap form pengisian. Link download akan dikirimkan ke email orang yang kalian masukkan dalam daftar, untuk mengirim ke banyak orang, gunakan spasi untuk setiap email untuk menghindari error. Kalian juga akan mendapatkan konfirmasi ketika orang tersebut telah mendownload file yang dikirimkan.
Facebook Comments
0 Blogger Comments

0 komentar:

Post a Comment

Terimakasih sudah berkunjung ^_^ , Tolong tinggalkan pesan atau komentar agar saya bisa berbenah :) dimohon untuk tidak SPAM dan LIVE LINK di blog saya :)

TERIMAKASIH ^_^